Informasi tentang Perpustakaan Yayasan Pustaka Kelana
Advanced SearchKoleksi perpustakaan terdiri dari buku, majalah, koran, dan CD/DVD.
Jumlah buku yang dimiliki sampai dengan bulan Mei 2015 sebanyak 16.797 judul /17.505 eksemplar.
Jam buka perpustakaan :
hari Senin – Jumat dari pk. 9.00 – 17.30
hari Sabtu dari pk. 10.00 – 16.00.
Informasi
Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog